Sungai Welang Pasuruan Meluap , Ratusan Rumah Terendam Banjir

Pasuruan, Siagakota.net- Hujan lebat menyebabkan Sungai Welang meluap. Luapan sungai menyebabkan permukiman banjir, dan merendam ratusan rumah.Senin (27/1/25).

Dari patauan di lokasi, Ketinggian di RT01/RW01 Dusun Rujak Gadung, Kelurahan Karangketug, Kecamatan Gadingrejo, Kota Pasuruan pada Senin sore terpantau mencapai 30 cm.

Kalaksa BPBD Jatim Gatot Subroto mengatakan, beberapa hari ini Kota Pasuruan pasang surut. Bila hujan, air sungai meluap dan tidak bisa menampung air yang datang dari hulu. Tetapi akan segera surut bila hujan reda. BPBD Jatim dan BPBD Kota Pasuruan terus memantau kondisi sungai dan segera membantu warga bila membutuhkan.

M Iqbal, warga Dusun Rujakgadung, Kelurahan Karangketug mengungkapkan,”Rumah saya terendam mas karena air sungai meluap,” kata Iqbal.

Desa-desa dan kelurahan di atas merupakan lokasi langganan banjir. Warga sudah jengah dengan bencana yang berulang setiap tahun.

“Kalau musim hujan seperti ini sudah langganan banjir,” ungkapnya. (Klik3).

 

Related Posts

Menguatkan Kolaborasi untuk Kemajuan Bersama, Pemkab Sidoarjo Bersinergi Bersama TNI AL

Sidoarjo, Siagakota.net- Dalam rangka memperkuat silaturahmi serta kerja sama antar instansi, Komandan Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Danpuspenerbal), Laksda TNI Sisyani Jaffar, menerima kunjungan Courtesy Call Bupati Sidoarjo, H. Subandi,…

Pemkab Sidoarjo Kawal Pembentukan Kopdes Merah Putih

Sidoarjo, Siagakota.net-  Pemkab Sidoarjo berkomitmen mengawal dan mendampingi pembentukan Koperasi Desa Merah Putih di desa-desa yang ada di Sidoarjo. Pemerintah desa pun didorong untuk segera membentuk koperasi Merah Putih. Desakan…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You Missed

Rujak Cingur Dapoer Mimi Rasanya Mantap Harga Bersahabat

Rujak Cingur Dapoer Mimi Rasanya Mantap Harga Bersahabat

Bakso dan Mie Ayam Seger Hadir di Perumahan GKR Kedamean

Bakso dan Mie Ayam  Seger Hadir di Perumahan GKR Kedamean

Sampaikan Pesan Kartini untuk Pelajar, Kapolsek Sukorejo Jadi Pembina Upacara di SMKN 1

Sampaikan Pesan Kartini untuk Pelajar, Kapolsek Sukorejo Jadi Pembina Upacara di SMKN 1

Menguatkan Kolaborasi untuk Kemajuan Bersama, Pemkab Sidoarjo Bersinergi Bersama TNI AL

Menguatkan Kolaborasi untuk Kemajuan Bersama, Pemkab Sidoarjo Bersinergi Bersama TNI AL

Polres Nganjuk Optimalkan Pelayanan dan Harkamtibmas Melalui Command Center

Polres Nganjuk Optimalkan Pelayanan dan Harkamtibmas Melalui Command Center

Pemkab Sidoarjo Kawal Pembentukan Kopdes Merah Putih

Pemkab Sidoarjo Kawal Pembentukan Kopdes Merah Putih